![Mercedes EQS yang diluncurkan PT MBDIna di GIIAS 2023 [Suara.com/CNR ukirsari].](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/08/10/78271-giias-2023-pt-mbdina-02-suaradotcom-ukirsari.jpg)
- Model khusus dari EQS, yang memberi kesan kemewahan lebih dari EQS yang sudah ada.
- EQS Edition 1 hadir dengan desain eksterior AMG Line, dengan desain bumper yang berbeda dan roda alloy 21 inci.
- Tampil berbeda dari EQS dalam warna two-tone Obsidian Black Metallic, panoramic sliding sunroof dan tanda “Edition 1” di bagian bagian segitiga di kaca samping depan.
- Harga: EQS Edition 1: Rp 3.950.000.000 (tiga miliar sembilan ratus lima puluh juta rupiah)