Gelaran Fanatec GT World Challenge Asia di Fuji Speedway Jepang, Tim Audi Merebut Posisi Enam Besar

Selasa, 20 Juni 2023 | 16:38 WIB
Gelaran Fanatec GT World Challenge Asia di Fuji Speedway Jepang, Tim Audi Merebut Posisi Enam Besar
Balap grand touring Fanatec GT World Challenge Asia bersama AWS di Sirkuit Fuji Speedway dengan kontestan multi-brand sebanyak 40 kendaraan [Audi Sport Asia].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fanatec GT World Challenge Asia akan pentas lagi bulan depan, di Sirkuit Internasional Suzuka. Balapan dalam format double-header atau dua hari untuk dua race akan dipentaskan 14-16 Juli 2023, di sirkuit sepanjang 5.807 km.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI