Gaikindo Pastikan Kualitas Kendaraan Listrik Indonesia Sesuai Standar, Jangan Dianggap Remeh

Liberty Jemadu Suara.Com
Rabu, 01 Februari 2023 | 23:44 WIB
Gaikindo Pastikan Kualitas Kendaraan Listrik Indonesia Sesuai Standar, Jangan Dianggap Remeh
Puluhan mobil listrik merek Hyundai tipe Ionic 5 terparkir di halaman parkir belakang gedung DPR MPR RI, Jumat (30/9/2022). Total ada 55 unit yang digunakan untuk kegiatan P20. [Novian Ardiansyah/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun, terkait sistem kendaraan listrik terdiri dari dua bagian, yakni keselamatan dan performa. Untuk komponen, terdiri dari baterai dan komponen penggerak listrik (motor, inverter, dan converter).

Sementara infrastruktur, terdiri dari sistem charging, konektor charging serta komunikasi antar-muka. Standar-standar tersebut sebagian besar mengadopsi standar internasional, khususnya untuk kendaraan mobil dan sepeda motor. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI