United E-Motor Akan Luncurkan Tiga Motor Listrik Murah di 2023

Liberty Jemadu Suara.Com
Rabu, 28 Desember 2022 | 16:55 WIB
United E-Motor Akan Luncurkan Tiga Motor Listrik Murah di 2023
Motor listrik murah United E-Motor akan diluncurkan mulai awal 2023. Foto: Ilustrasi motor listrik. (Unsplash/Ather Energy)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Khusus di 2023, United E-Motor menargetkan akan memasarkan 100.000-200.000 motor listrik secara nasional.

Target tersebut diharapkan dapat tercapai mengingat Pemerintah juga tengah mendorong dan mewacanakan regulasi berupa insentif untuk pembelian kendaraan listrik di 2023. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI