Ditlantas Polda Sumsel Siapkan Aplikasi Baru untuk Layanan Masyarakat Bernama Smart City, Cak Pakam, dan Si Manis

Selasa, 29 November 2022 | 08:00 WIB
Ditlantas Polda Sumsel Siapkan Aplikasi Baru untuk Layanan Masyarakat Bernama Smart City, Cak Pakam, dan Si Manis
Ilustrasi aplikasi Signal [Dok. Samsat].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kegiatan operasi ini bersifat terbuka dalam pemeliharaan keamanan yang mengedepankan kegiatan pencegahan dengan didukung deteksi dan penegakan hukum serta dilaksanakan dengan memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat.

"Prinsipnya saya mengingatkan kepada personel untuk selalu bekerja dengan baik, dan memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat dengan mengedepankan sikap-sikap yang humanis sehingga tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di jajaran Polda Sumsel," pungkas Irjen Pol A Rachmad Wibowo, Kapolda Sumsel.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI