![SHELL bLU cRU Yamaha Endurance Festival 2022 [PT YIMM].](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/10/20/43444-yamaha-endurance-pt-yimm-02-suaradotcom.jpg)
Sementara Untuk kelas komunitas akan terjun tim YROI, YARRCI, ROCK, Cornening Indonesia, dan komunitas lain yang dinaungi YRFI (Yamaha Riders Federation Indonesia).
Bagi yang ingin menonton acara ini, usah khawatir. Acara ini berlangsung cuma-cuma atau tanpa ditarik biaya. Selain banyak tersedia booth pameran, bakal digelar edukasi yang diberikan kepada ratusan siswa SMK.
Bentuknya adalah study tour keliling paddock tim dan disuguhkan pengetahuan terkait dunia racing. Selain itu ada SMK Skill Contest yang meliputi teori dan praktek.