Dikutip dari rilis resmi PT Astra Daihatsu Motor sebagaimana diterima Suara.com, acara ini menggandeng para pelaku usaha UMKM. Khususnya yang menggunakan unit GranMax Moko sebagai pendukung usaha atau bisnis mereka.
4. Delapan Tahun Tragedi Jules Bianchi di Sirkuit Suzuka, Insan F1 Tidak Ingin Kejadian Terulang Kembali
![Jules Bianchi yang wafat di 25 tahun setelah koma, pascartabrakan dengan traktor crane di Sirkuit Suzuka, Jepang, 2014 [Shutterstock]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2016/05/26/o_1ajmfrf411isi1ttm10052vnb82a.jpg)
Laga Formula 1 atau F1 GP Jepang di Sirkuit Suzuka berakhir Minggu (9/10/2022) petang, dengan hasil Max Verstappen mempertahankan gelar Juara Dunia F1 kedua kali. Di luar itu, isu terkait safety mengemuka.
Dikutip kantor berita Antara dari Sky Sport dan AFP, driver Pierre Gasly dari tim AlphaTauri menyayangkan kejadian traktor crane melintas di atas trek Suzuka, sirkuit di mana Jules Bianchi meninggal dunia karena kecelakaan fatal beberapa tahun silam.
5. Pasar Sepeda Motor Italia Catat Pertumbuhan Penjualan di Atas 5 Persen, Bersiap untuk EICMA 2022
![Vespa Elettrica di gelaran EICMA Milan, Italia pada 2016. Sebagai ilustrasi penjualan skuter pada September 2022 [AFP/Giuseppe Cacace]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/09/14/83879-eicma-01.jpg)
Asosiasi Nasional Industri Roda Dua dan Aksesoris Italia, ANCMA melaporkan di antara hasil positif dari penjualan kendaraan roda dua pada September 2022, terdapat pula hasil negatif. Secara total, penjualan mencapai 22.425 unit kendaraan.
Dikutip dari rilis ANCMA sebagaimana diterima Suara.com, kondisi ini mengingatkan pada penurunan senilai 3,6 persen pada periode yang sama tahun lalu.
Baca Juga: Astra Financial Bukukan Total Nilai Transaksi Rp 139,24 Miliar di GIIAS Medan 2022