Selain itu, Uu Ruzhanul Ulum juga mengapresiasi gelaran "Daihatsu Kumpul Sahabat Jabar 2022" yang digelar PT Astra Daihatsu Motor bekerja sama dengan Pemprov Jawa Barat.
"Salah satu inovasi dan kebersamaan khususnya dalam meningkatkan ekonomi masyarakat Jawa Barat yang kemarin berhenti sejenak setelah COVID-19 dan Alhamdulillah hari ini sudah bergerak kembali," pungkasnya.