Sementara itu, Dwi Irianto mengatakan bahwa pihaknya telah melakukan antisipasi dengan menggelar rapat bersama para awak angkutan umum.
"Keputusan tarif sementara angkutan umum masih dirapatkan terlebih dulu dengan perwakilan konsumen dan para awak angkutan," pungkasnya.