"Sementara belum kami lihat dampaknya. Namun yang jelas dampaknya pasti ke harga naik. Sebenarnya untuk di Bali konsumsi pariwisata masih rendah walaupun naik harganya, mungkin tidak akan dirasakan karena hotel-hotel belum full. Jadi, para wisatawan mungkin sedikit dampaknya kecuali untuk penerbangan," pungkas Cok Ace.
Hadapi Kenaikan BBM di Bali: Manfaatkan Fasilitas Transportasi Publik Lebih Maksimal
RR Ukirsari Manggalani Suara.Com
Selasa, 06 September 2022 | 06:41 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
7 Rekomendasi Hotel Staycation di Bali dengan Budget di Bawah Rp500 Ribu
21 April 2025 | 22:40 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Otomotif | 19:38 WIB
Otomotif | 14:41 WIB
Otomotif | 11:08 WIB
Otomotif | 07:23 WIB