![Mesin Suzuki Baleno sama dengan pada Ertiga. Disebut lebih irit. [Antara]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/08/18/62907-suzuki-baleno.jpg)
Suzuki Baleno telah menggunakan mesin berkapasitas 1.373 cc 4 silinder dengan sistem pembakaran multipoint injection. Mesin yang bertipe K14B ini diklaim dapat mengeluarkan tenaga maksimal hingga 104,6 ps pada 6000 rpm dengan torsi 138 Nm pada 4400 rpm. Mobil ini juga memiliki dua transmisi yaitu manual 5 percepatan dan transmisi otomatis dengan 4 percepatan.
Nah itulah spesifikasi singkat Suzuki Baleno 2022 yang dapat Anda ketahui. Semoga bermanfaat!
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat