Hindari Jalan Berlubang, Pelek Sepeda Motor Bakal Awet

Rabu, 24 Agustus 2022 | 13:14 WIB
Hindari Jalan Berlubang, Pelek Sepeda Motor Bakal Awet
Ilustrasi deretan tunggangan, legkap dengan pelek sepeda motor (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Biasakan membersihkan pelek secara menyeluruh, terutama setelah terkena air hujan atau saat melewati genangan air.
  • Semakin bersih pelek, semakin terhindar dari karat yang dapat mempercepat kerusakan.

Periksa tekanan udara ban

  • Tekanan udara ban cukup berpengaruh pada fungsi dan keawetan pelek.
  • Jika tekanan udara pada ban semakin kecil, maka semakin besar peluang kerusakan pelek akibat seringnya terkena benturan dengan batu atau lubang di jalan.

Ukuran ban dan pelek mesti sesuai

  • Banyak pencinta sepeda motor memodifikasi motornya termasuk bagian ban dan pelek. Hendaknya tetap perhatikan kenyamanan saat berkendara di jalan.
  • Jangan memilih ban yang melebihi diameter pelek, karena dapat mempengaruhi manuver ban dan mengurangi keseimbangan roda.
  • Pilihlah pelek yang asli keluaran pabrik serta bermerek atau berkualitas baik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI