The Best 5 Oto: Jelang Penutupan GIIAS 2022, Miss Auto Show, Gaya JDM, Touring HUT ke-77 Republik Indonesia

Sabtu, 20 Agustus 2022 | 09:50 WIB
The Best 5 Oto: Jelang Penutupan GIIAS 2022, Miss Auto Show, Gaya JDM, Touring HUT ke-77 Republik Indonesia
Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto bersama para pengurus Gaikindo mengamati All-New Toyota GR 86 di pembukaan GAIKINDO Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2022 [ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Daihatsu Xenia Sport JDM di GIIAS 2022 [PT ADM].
Daihatsu Xenia Sport JDM di GIIAS 2022 [PT ADM].

Pameran otomotif GIIAS 2022 atau GAIKINDO Indonesia International Auto Show berlangsung 11–21 Agustus 2022, di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Tangerang Selatan, Provinsi Banten.

Dalam pameran berskala internasional ini, berbagai Agen Pemegang Merek (APM) pun industri pendukung sektor otomotif unjuk performa produk seru. Tidak terkecuali yang dilakukan PT Astra Daihatsu Motor (ADM), khususnya tim R&D (Research and Development).

Baca selengkapnya

2. Bila Baterai All-New Suzuki Ertiga Hybrid Rusak, Apakah Mobil Akan Ikut Mati?

All-New Suzuki Ertiga Hybrid mengandalkan baterai Lithium-ion, ISG dan mesin konvensional [Suara.com/Manuel Jeghesta Nainggolan].
All-New Suzuki Ertiga Hybrid mengandalkan baterai Lithium-ion, ISG dan mesin konvensional [Suara.com/Manuel Jeghesta Nainggolan].

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) telah memasarkan All-New Suzuki Ertiga Hybrid dengan teknologi ramah lingkungan.

Model ini mengandalkan sumber tenaga yang berasal dari mesin bensin konvensional digabungkan ISG (Integrated Starter Generator) dan Lithium-Ion Battery.

Baca selengkapnya

3. Jelang Akhir Pekan, Akan Digelar Penganugerahan Miss Auto Show GIIAS 2022

Penampilan para Angel dari booth Astra Financial dalam tari dan medley lagu Nusantara di acara 17 Agustusan, GIIAS 2022 [Suara.com/CNR ukirsari].
Penampilan para Angel dari booth Astra Financial dalam tari dan medley lagu Nusantara di acara 17 Agustusan, GIIAS 2022 [Suara.com/CNR ukirsari].

Tanpa terasa, GAIKINDO Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2022 telah berlangsung hampir dua pekan (11-21/8/2022). Berbagai kendaraan konsep, produksi baru, teknologi mutakhir, ramah lingkungan, dan elektrifikasi dibagikan kepada masyarakat.

Baca Juga: Damkar Berharga Fantastis Ikut Ambil Bagian di GIIAS 2022

Menjelang penutupan GIIAS 2022, bakal diumumkan para peraih booth terbaik, produk terfavorit, terbanyak diminati untuk test drive dan test ride, dan masih banyak lagi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI