Emosi Lihat Suzuki Ertiga Parkir Sembarangan Depan Garasi, Pemilik Rumah Tak Segan Tinju Mobil Pelaku hingga Penyok

Minggu, 24 Juli 2022 | 10:00 WIB
Emosi Lihat Suzuki Ertiga Parkir Sembarangan Depan Garasi, Pemilik Rumah Tak Segan Tinju Mobil Pelaku hingga Penyok
Suzuki Ertiga parkir sembarangan depan garasi bikin pemilik rumah emosi hingga tinju bodi mobil (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Intinya kalau mau beli mobil dipikir dulu, sudah punya garasi apa belum," timpal warganet lain.

"Gue sering kehadang sama orang yang parkir sembarangan tapi untuk ngelakuin begini masih punya rasa kasihan," celetuk warganet lainnya. 

Berikut video selengkapnya: 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI