Daihatsu Sirion: Adu Harga dan Spesifikasi dengan Honda Brio RS Urbanite, Siapa yang Kemahalan?

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Selasa, 05 Juli 2022 | 21:05 WIB
Daihatsu Sirion: Adu Harga dan Spesifikasi dengan Honda Brio RS Urbanite, Siapa yang Kemahalan?
Daihatsu New Sirion kini dilengkapi transmisi D-CVT yang dapat meningkatkan akselerasi berkendara lebih responsif [PT ADM].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Ukuran ban : 185/44 R15 / 185/55 R15
  • Jenis ban : Radial / Radial
  • Ukuran velg : R15 / R15
  • Ukuran velg alloy : 15 inch / 15 inch

7. Kemudi

  • Steering gear type : Rack & Pinion / Rack & Pinion
  • Pengaturan posisi stir : Ya / Ya
  • Kolom kemudi : Tilt / Tilt
  • Jenis kemudi : Electric Power / Electric Power

Perbandingan Harga Honda Brio RS Urbanite dan Daihatsu Sirion

Daihatsu New Sirion hadir dalam desain bumper, headlamp stylish, serta black outer mirror yang baru, sehingga tampil bernuansa advance energetic [PT ADM].
Daihatsu New Sirion hadir dalam desain bumper, headlamp stylish, serta black outer mirror yang baru, sehingga tampil bernuansa advance energetic [PT ADM].

Setelah mengetahui spesifikasi kedua mobil tersebut di  atas, tentu pertimbangan selanjutnya adalah terkait dengan harga. Berikut detail harga yang ditawarkan untuk kedua varian mobil tersebut.

Honda Brio RS Urbanite

  • RS CVT Urbanite Edition : Rp239.900.000
  • RS MT Urbanite Edition : Rp225.900.000

Daihatsu Sirion

  • R CVT : Rp236.800.000
  • X CVT : Rp227.600.000

Demikian tadi sedikit ulasan mengenai spesifikasi Honda Brio RS Urbanite dan perbandingannya dengan Daihatsu Sirion. Semoga berguna, dan selamat beraktivitas.

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI