Volume Kendaraan di Seluruh Tol Luar Jawa Meningkat di H1 Lebaran 2022

Liberty Jemadu Suara.Com
Rabu, 04 Mei 2022 | 00:42 WIB
Volume Kendaraan di Seluruh Tol Luar Jawa Meningkat di H1 Lebaran 2022
Tol Trans Sumatera di Lampung [ANTARA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jasa Marga mengimbau kepada pengguna jalan untuk senantiasa memeriksa kecukupan saldo kartu elektronik dengan mempertimbangkan tarif jarak terjauh.

Pastikan kesiapan diri dan kendaraan dalam kondisi prima sebelum memulai perjalanan. Jika lelah, manfaatkan Rest Area untuk beristirahat, maksimal 30 menit. Demi keselamatan bersama, selalu patuhi aturan dan rambu-rambu yang berlaku, serta ikuti arahan petugas di lapangan. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI