Aksi Pemobil Kejar-kejaran dengan Penjual Tahu Bulat di Jalan Macet demi Buka Puasa, Publik: Drive Thru Kearifan Lokal

Jum'at, 29 April 2022 | 08:31 WIB
Aksi Pemobil Kejar-kejaran dengan Penjual Tahu Bulat di Jalan Macet demi Buka Puasa, Publik: Drive Thru Kearifan Lokal
Drive Thru tahu bulat di jalan macet untuk buka puasa (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Drive thru bermuatan kearifan lokal," tulis sia***.

"Drive Thru pakai timing wkwkwkwk, susah juga," timpal @gat***.

"Tukangnya yg dibelakang ketar-ketir jg tuh: woi! Pelan-pelan woi! Belum dibayar nih!" celetuk @rik***.

"Ditunggu stiker Drive Thru tahu bulatnya," jelas @je***.

Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI