Sedangkan untuk harga bekasnya yaitu Mitsubishi Colt L300 Pick Up 2012 harga Rp117.500.000, Mitsubishi Colt L300 Pick Up 2005 harga Rp105.000.000, Mitsubishi Colt L300 Box 2017 harga Rp185.000.000, dan Mitsubishi Colt L300 Pick Up 2013 harga Rp127.000.000.
Demikian informasi mengenai spesifikasi dan harga mobil bekas L300 lengkap juga dengan harga terbarunya. Jadi, apakah Anda tertarik beli yang bekas atau yang terbaru?