Sembari Menunggu Latihan Bebas 1 MotoGP Mandalika 2022, Simak Kilas Balik "Serbuan" Rider ke Istana Merdeka

Jum'at, 18 Maret 2022 | 10:15 WIB
Sembari Menunggu Latihan Bebas 1 MotoGP Mandalika 2022, Simak Kilas Balik "Serbuan" Rider ke Istana Merdeka
Rider MotoGP memasuki Istana Merdeka dengan racing suit, tampak Francesco Bagnaia (paling depan, Marc Marquez (di belakangnya) bersama Pol Espargaro, serta Joan Mir (racing suit biru) dan kawan-kawan [Biro Pers Sekretariat Presiden/Lukas].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Jejak Transformasi Motor Custom Presiden Jokowi yang Dikagumi Rider MotoGP 2022

Presiden Joko Widodo berbincang dengan rider MotoGP Marc Marquez (kanan) dan CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta [Biro Pers Sekretariat Presiden/Lukas].
Presiden Joko Widodo berbincang dengan rider MotoGP Marc Marquez (kanan) dan CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta [Biro Pers Sekretariat Presiden/Lukas].

Pagi tadi, Rabu (16/3/2022) sekitar pukul 09.30 WIB, Presiden RI Joko Widodo menerima rider MotoGP di Istana Merdeka, Jakarta. Selain kegiatan menyantap camilan, berbincang, serta potret bersama, ada momen di mana Kepala Negara kita memperlihatkan motor custom kesayangannya, Kawasaki W175.

Tak kurang dari Marc Marquez, Pol Espargaro, dan Jorge Martin menyimak lekat-lekat moge satu ini.

Baca selengkapnya

5. Tak Dibolehkan Konvoi Bareng Rider MotoGP, Presiden RI Joko Widodo Langsung Merasakan Ini

Presiden Joko Widodo berbincang dengan rider MotoGP Marc Marquez (kanan) dan CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta [Biro Pers Sekretariat Presiden/Lukas].
Presiden Joko Widodo berbincang dengan rider MotoGP Marc Marquez (kanan) dan CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta [Biro Pers Sekretariat Presiden/Lukas].

Pagi tadi, Rabu (16/3/2022) Presiden Joko Widodo melepas langsung konvoi atau parade para pembalap MotoGP, Moto3, dan Moto2 dari Istana Merdeka menuju Bundaran HI dan berakhir di Hotel Indonesia Kempinski.

Dalam jumpa pers di depan Istana Merdeka, Kepala Negara menyatakan beliau batal untuk motoran bersama 20 rider MotoGP.

Baca selengkapnya

6. Rider MotoGP Berbincang dengan Presiden RI Joko Widodo, Ini Salah Satu Topiknya

Baca Juga: Sebelum Nonton Balap MotoGP Mandalika 2022, Ini Serba-Serbi Grand Prix of Indonesia

Para pembalap MotoGP tiba di Istana Negara, Rabu (16/3/2022). [Suara.com/Ria Rizki Nirmala Sari]
Para pembalap MotoGP tiba di Istana Negara, Rabu (16/3/2022). [Suara.com/Ria Rizki Nirmala Sari]

Presiden Joko Widodo menerima para rider MotoGP di Istana Merdeka, Jakarta pada hari ini Rabu (16/3/2022) pukul 09.30 WIB, sebelum mereka bertolak sekitar pukul 21.00 WIB menuju Lombok dan bertarung akhir pekan ini di Sirkuit Mandalika.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI