The Best 5 Oto: Koenigsegg Gemera Tiba di Indonesia, All-New BMW 218i Lokal, Selebrasi Royal Enfield 122 Tahun

Rabu, 23 Februari 2022 | 07:30 WIB
The Best 5 Oto: Koenigsegg Gemera Tiba di Indonesia, All-New BMW 218i Lokal, Selebrasi Royal Enfield 122 Tahun
Koenigsegg Gemera menghasilkan tenaga 1.700 dk dan torsi 3.500 Nm, yang mampu berakselerasi 0-100 km per jam dalam 1,9 detik dengan top speed lebih dari 400 km per jam [TDA].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

4. All-New Classic 350 Menandai Ulang Tahun ke-122 Royal Enfield

All-New Royal Enfield Classic 350 menandai ulang tahun ke-122 Royal Enfield [Royal Enfield Indonesia]
All-New Royal Enfield Classic 350 menandai ulang tahun ke-122 Royal Enfield [Royal Enfield Indonesia]

Menandai ulang tahun yang ke-122, Royal Enfield menghadirkan kembali model Classic kebanggaannya, All-New Royal Enfield Classic 350.

Dikutip dari kantor berita Antara, produk paling gres ini telah memiliki polesan terbaru untuk memenuhi aspirasi modern para penggunanya.

Baca selengkapnya

5. Gojek-TBS Electrum Uji Coba Komersial Sepeda Motor Listrik bersama Pertamina, Gogoro, dan Gesits

Kemitraan strategis Gogoro - Gojek [Gojek].
Kemitraan strategis Gogoro - Gojek [Gojek].

Perusahaan patungan Gojek dan TBS Energi Utama (TBS) Electrum, bersama Pertamina, Gogoro, dan Gesits memperluas uji coba komersial penggunaan kendaraan listrik roda dua yang akan terus dikembangkan secara bertahap hingga ribuan unit di sepanjang 2022.

Dikutip dari kantor berita Antara dari konferensi pers daring, Selasa (22/2/2022), uji coba komersial motor listrik ini digunakan mitra driver Gojek.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Selain Suplai Kebutuhan Isi Ulang Baterai Kendaraan Listrik, Pertamina Siapkan Green Energy Station

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI