The Best 5 Oto: Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie Geber Honda Africa Twin, Diah Permatasari Nostalgia Motor Bebek

Jum'at, 04 Februari 2022 | 07:05 WIB
The Best 5 Oto: Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie Geber Honda Africa Twin, Diah Permatasari Nostalgia Motor Bebek
Honda Africa Twin (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

4. Potret Romantis Glenn Alinskie Bonceng Chelsea Olivia Naik Motor Seharga Rp 700 Jutaan, So Sweet!

Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie [Instagram]
Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie [Instagram]

Pasangan suami istri Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia memamerkan momen romantis di akun media sosial pribadinya.

Dalam unggahan yang diposting Chelsea Olivia di akun Instagram @chelseaoliviaa, tampak mereka tengah naik motor seharga Rp 700 jutaan nih.

Baca selengkapnya

5. Tergolong Produk Elektrifikasi, Yamaha Fazzio Hybrid - Connected Butuh Perawatan Khusus?

Yamaha Fazzio Hybrid - Connected adalah skuter matik yang memiliki dua sumber tenaga yang saling bersinergi [Suara.com/Manuel Jeghesta Nainggolan].
Yamaha Fazzio Hybrid - Connected adalah skuter matik yang memiliki dua sumber tenaga yang saling bersinergi [Suara.com/Manuel Jeghesta Nainggolan].

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) telah meluncurkan Yamaha Fazzio hybrid sebagai produk teranyar 2022.

Apakah ada perbedaan untuk urusan perawatan terhadap Yamaha Fazzio hybrid, mengingat skuter listrik imut ini digerakkan oleh mesin hybrid atau tergolong kendaraan terelektrifikasi?

Baca selengkapnya

Baca Juga: Yamaha Fazzio Hybrid - Connected Aman Terjang Banjir?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI