The Best 5 Oto: Rolls-Royce Phantom Orchid Sarat Kembang, Ducati Layani Pesanan Khusus Individu, Chery Pamerkan SUV

Minggu, 30 Januari 2022 | 09:21 WIB
The Best 5 Oto: Rolls-Royce Phantom Orchid Sarat Kembang, Ducati Layani Pesanan Khusus Individu, Chery Pamerkan SUV
Bagian dashboard Rolls-Royce Phantom Orchid dengan warna anggrek khas bunga nasional Singapura, Vanda Miss Joaquim [Rolls-Royce Asia Pacific].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. Singapura Miliki Bunga Nasional Anggrek, Rolls-Royce Bespoke Ciptakan Phantom Orchid

Rolls-Royce Phantom Orchid [Rolls-Royce Asia Pacific].
Rolls-Royce Phantom Orchid [Rolls-Royce Asia Pacific].

Bunga anggrek, khususnya Vanda Miss Joaquim adalah bunga nasional Singapura. Rolls-Royce Motor Cars lewat divisi khususnya, Rolls-Royce Bespoke mengabadikannya dalam Rolls-Royce Phantom Orchid. Hanya diproduksi satu atau tunggal di seluruh dunia.

Dikutip dari rilis resmi Rolls-Royce Asia Pacific sebagaimana diterima Suara.com, anggrek dipilih sang pemesan sebagai tema inspirasi untuk ketahanan, keindahan, dan kekuatan.

Baca selengkapnya

2. Kembali ke Indonesia, Chery Perkenalkan Tiga Model SUV Sekaligus

Tiga varian Tiggo SUV produksi Chery siap beredar di Indonesia: Tiggo 4 Pro, Tiggo 7 Pro, dan Tiggo 8 Pro, [PT Chery Indonesia].
Tiga varian Tiggo SUV produksi Chery siap beredar di Indonesia: Tiggo 4 Pro, Tiggo 7 Pro, dan Tiggo 8 Pro, [PT Chery Indonesia].

PT Chery Motor Indonesia selaku Agen Pemegang Merek (APM) Chery di Tanah Air memperkenalkan tiga produknya yang akan diproduksi dan dijual mulai tahun ini.

"Pengenalan kali ini hanya dilakukan untuk rekan-rekan media, dengan tujuan memperkenalkan manajemen PT Chery Motor Indonesia kepada media dan memberikan kesempatan kepada mereka untuk melihat secara langsung produk-produk Chery, sekaligus menjelaskan mengenai komitmen Chery di Indonesia," jelas Qin Gang, Marketing & Product Director PT Chery Motor Indonesia, dalam keterangan tertulis sebagaimana diterima Suara.com.

Baca selengkapnya

3. Ini 4 Penyebab Volume Oli Mesin Mobil Berkurang

Baca Juga: Konsumen Lebih Pertimbangkan Teknologi, Chery Optimis Produknya Laku di Pasar SUV Indonesia

Ilustrasi oli mobil. [Pixabay]
Ilustrasi oli mobil. [Pixabay]

Kehadiran oli mesin pada kendaraan mempunyai peran yang cukup penting, yakni sebagai pelumas, meredam getaran, hingga meminimalisir gesekan. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI