Knalpot Mobil Kemasukan Air Saat Terobos Banjir, Periksa Dua Komponen Ini

Rabu, 12 Januari 2022 | 16:15 WIB
Knalpot Mobil Kemasukan Air Saat Terobos Banjir, Periksa Dua Komponen Ini
Sejumlah kendaraan terobos banjir yang menggenangi akses jalan menuju gerbang tol Jakarta-Cikampek (19/2/2021). Sebagai ilustrasi [ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah/hp]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di bagian mesin, sebaiknya lakukan pemeriksaan pada sejumlah komponen seperti pada bagian radiator. Pastikan tidak ada kotoran yang menempel. Kompresor AC juga harus diperiksa, apalagi biasanya penempatannya berada di area yang cukup rendah. Sebagai langkah antisipasi, sebaiknya hindari menyalakan AC mobil ketika sebelumnya punya masalah knalpot mobil kemasukan air.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI