Aksi Habib Bahar Cium Kaki Ibu di Depan Toyota Alphard, Ada yang Janggal dengan Mobilnya

Kamis, 06 Januari 2022 | 09:52 WIB
Aksi Habib Bahar Cium Kaki Ibu di Depan Toyota Alphard, Ada yang Janggal dengan Mobilnya
Habib Bahar bin Smith (tengah) memberikan keterangan kepada media saat tiba di Polda Jabar untuk menjalani pemeriksaan di Bandung, Jawa Barat, Senin (3/1/2022). Tim Gabungan Polda Jabar memeriksa Bahar Smith terkait dengan kasus dugaan ujaran kebencian dalam isi sebuah ceramah yang dilakukan di Bandung. [ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mobil mewah ini juga diketahui menunggak pajak. Hal tersebut diketahui dari data cek ranmor pada status yang bertuliskan "Masa STNK Habis".

Seharusnya mobil tersebut membayar pajak sebelum tanggal 7 Juli 2021 silam.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI