Best 5 Oto: Moto Guzzi Dikirim, Toprak Razgatlioglu Kenalan Lama Bos Yamaha Indonesia

Kamis, 16 Desember 2021 | 09:18 WIB
Best 5 Oto: Moto Guzzi Dikirim, Toprak Razgatlioglu Kenalan Lama Bos Yamaha Indonesia
Moto Guzzi V7 Stone dalam warna Nero Ruvido (Black) [PT Piaggio Indonesia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selamat menikmati lima artikel rekomendasi kanal otomotif Suara.com. Jaga selalu kesehatan pribadi, keluarga, serta lingkungan dengan protokol kesehatan.

1. Tam Gaz, Tam Gaz! Toprak Razgatlioglu Bilang Sudah Lama Kenal Minoru Morimoto

President Director & CEO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Minoru Morimoto dan Juara Dunia WSBK 2021, Toprak Razgatlioglu. Tampak sang juara menunjukkan foto
President Director & CEO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Minoru Morimoto dan Juara Dunia WSBK 2021, Toprak Razgatlioglu. Tampak sang juara menunjukkan foto "barbuk" perjumpaan mereka .[PT YIMM].

Juara dunia World Superbike atau WSBK 2021 Toprak Razgatlioglu rupanya sudah kenal lama dengan President Director & CEO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Minoru Morimoto.

Bukannya mereka baru saja bertemu di Pertamina Mandalika International Circuit, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), saat gelaran seri penutup WSBK 2021?

Baca selengkapnya

2. Petikan Buku "Industri Otomotif untuk Negeri: Menjadi Pemain Utama Era Mobil Listrik"

Ilustrasi mobil listrik. (Shutterstock)
Ilustrasi mobil listrik. (Shutterstock)

Sebuah karya bertajuk "Industri Otomotif untuk Negeri: Menjadi Pemain Utama Era Mobil Listrik" terbitan Pustaka Kaji, Jakarta meluncur pada Selasa (14/12/2021), di Dreams Café by Honda, Senayan Park, Jakarta Pusat.

Dikutip dari kantor berita Antara, buku ini hadir untuk memperkaya data dan dokumentasi industri otomotif nasional.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Honda Buka Pemesanan CR-V Black Edition, Konsumen Terima Unit Tahun Depan

3. Sah! Moto Guzzi New V7 Stone Centenario Unit Perdana Dikirim GAIA Moto Kepada Konsumen

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI