Curhat Warganet Urus Perpanjangan STNK, Tak Perlu Ribet Datang ke Kantor Samsat

Sabtu, 11 Desember 2021 | 13:02 WIB
Curhat Warganet Urus Perpanjangan STNK, Tak Perlu Ribet Datang ke Kantor Samsat
Ilutrasi pembayaran perpanjangan STNK. [Antara/Muhammad Adimaja/pd]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Biasanya ketika hendak melakukan pengesahan STNK, ia harus datang ke kantor Samsat. Namun dengan adanya aplikasi SIGNAL ini, ia merasa diberi kemudahan.

Aktivitas seperti isi formulir, mengantre, bayar tunai hingga menggunakan biro jasa sudah tak perlu lagi ia lakukan.

Kisah yang dibagikan akun @alvinlie21 ini mendapatkan respons dari warganet di kolom komentar.

"Valid Pak, saya sudah mengalaminya, ngga perlu datang ke samsat. Mantab layanannya!" tulis @jhon***.

"Trm kasih pak Alvin..langsung praktek dan tinggal menunggu kiriman stnk baru," timpal @bulan***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI