Viral Kesaksian Pemagang di Bengkel Resmi, Cara Curang Jual Onderdil Jadi Sorotan, Miris

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Minggu, 24 Oktober 2021 | 16:13 WIB
Viral Kesaksian Pemagang di Bengkel Resmi, Cara Curang Jual Onderdil Jadi Sorotan, Miris
Seorang mekanik tengah melakukan preparasi motor di luar bengkel. Sebagai ilustrasi [Shutterstock].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Beda dengan pengakuan warganet dengan akun bernama Cong***. Ia mengatakan bahwa dirinya pernah menjadi korban oknum mekanik nakal.

Ilustrasi mesin motor. (Suara.com/Cesar Uji Tawakal)
Ilustrasi mesin motor. (Suara.com/Cesar Uji Tawakal)

Niatnya mau servis motor matik, alhasil pada diganti 'dalemnya'. Bilangnya sudah waktunya ganti, tapi suku cadang yang diganti tak dikembalikan ke pelanggan, habis biaya banyak motor tetap tak ada bedanya, kapok dah," kata Cong***.

Bikin miris, unggahan ini pun sontak menuai sederet reaksi negatif dari warganet lain. Namun ada juga yang tak menemukan praktik curang tersebut, seperti pada beberapa komentar berikut ini.

"Wes tau dari lama, servis di bengkel resmi cuma pas masi garansi aja, itu juga servisnya digeber-geber doang," kata zakky***.

"Ane selama bertahun-tahun servis di a*** langganan aman-aman saja. Gak ada yang kaya dicerita. Gak tau kalau daerah lain," tulis linta***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI