Rebut Kemenangan Ganda, Duo Driver F1 Tim Red Bull Racing Gunakan Pelumas Mobil

Senin, 11 Oktober 2021 | 17:14 WIB
Rebut Kemenangan Ganda, Duo Driver F1 Tim Red Bull Racing Gunakan Pelumas Mobil
Max Verstappen di GP F1 Turki 2021 [Mobil (TM) Indonesia].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sudah lama terakhir kali saya berada di podium. Saya pikir ada banyak hal yang bisa kita pelajari dari balapan ini. Ini adalah hasil yang bagus untuk tim dan sekarang kami menantikan Austin," ungkap Sergio Perez yang sempat berebut posisi dengan Hamilton.

Balapan berikutnya akan berlangsung di Circuit of the America (COTA), 24 Oktober, diharapkan Max dan Sergio bisa kembali menunjukkan pelumas mesin Mobil 1™ bekerja optimal di RB16B.

Max Verstappen kini unggul enam poin di klasemen Juara Dunia F1 2021 dari Lewis Hamilton, dengan total 262,5 poin.

"Semoga hasil kali ini menjadi semangat seluruh tim untuk mempertahankan posisi hingga akhir musim," ujar Rommy Averdy Saat.

Ia menambahkan bahwa pelumas yang digunakan oleh tim Red Bull Racing juga tersedia di pasar Indonesia seperti rangkaian produk pelumas Mobil™ dan Mobil Super™ yang tersedia di pasar Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI