Rawan Kecelakaan, para Pemuda Lakukan Aksi Mulia di Pinggir Jalan dengan Cara Begini

Jum'at, 27 Agustus 2021 | 13:23 WIB
Rawan Kecelakaan, para Pemuda Lakukan Aksi Mulia di Pinggir Jalan dengan Cara Begini
Aksi pemuda dan pemudi bersihkan jalan dengan cara memotong semak-semak menuai pujian publik (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Biarlah Tuhan yang membalas perbuatanmu orang baik. Semangat," tulis @gunturb***.

"Ini termasuk cita-cita gw kalau liat rumput begitu di tempat umum, semoga berkah," beber @Tou****.

"Ini baru mantulll. Harusnya ormas-ormas mendingan kaya gini manfaat," celetuk @Hendi H****.

Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI