Viral Pria Berseragam Cokelat Halangi Ambulans yang Bawa Pasien Kritis, Publik Geram

Kamis, 12 Agustus 2021 | 20:44 WIB
Viral Pria Berseragam Cokelat Halangi Ambulans yang Bawa Pasien Kritis, Publik Geram
Pria berseragam coklat menghambat laju mobil ambulans yang membawa bayi dalam keadaan kritis (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Video ini pun viral di media sosial dan mendapatkan respons dari warganet di kolom komentar.

"Itu oknum aparat negara atau apa. Klo emng dri Instansi P atau T semoga bisa kena sangsi," tulis @yanpur***.

"Ciri2 masuk polisi jalur org dalam," beber @rizkyrakhm***.

Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI