Belum Banyak yang Tahu, Ternyata Begini Asal Usul Penggunaan Nama Sedan

Cesar Uji Tawakal | Gagah Radhitya Widiaseno
Belum Banyak yang Tahu, Ternyata Begini Asal Usul Penggunaan Nama Sedan
Puluhan mobil sedan Toyota Corolla Altis terparkir di Gedung DPRD DKI, Jakarta, Kamis (3/9). [suara.com/Oke Atmaja]

Pasti baru banyak yang tahu, sedan memiliki makna ini.

Hal itu tak terlepas dari pajak kendaraan yang cukup tinggi dibandingkan mobil penumpang seperti segmen MPV dan SUV.

Mobil ini juga dikenal dimiliki oleh kalangan menengah ke atas seperti pejabat atau orang penting lainnya.