Boleh Tidak Puasa Jika Berkendara Lebih Dari 80 Km? Begini Kata Habib Jafar

Sabtu, 17 April 2021 | 18:29 WIB
Boleh Tidak Puasa Jika Berkendara Lebih Dari 80 Km? Begini Kata Habib Jafar
Ilustrasi Menyetir. (Pexels/9150foto)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Puasa di bulan Ramadhan wajib hukumnya bagi setiap muslim yang sudah baligh (dewasa), berakal, dan dalam keadaan sehat.

Saat puasa, umat muslim dilarang untuk makan dan minum bahkan melakukan perbuatan-perbuatan yang membatalkannya.

Hal itu pun berlaku ketika sedang dalam perjalanan menggunakan mobil ataupun motor di jalan.

Namun ternyata ada pengecualian ketika berkendara jauh. Seorang muslim diperbolehkan tidak berpuasa. Hal ini disampaikan oleh Habib Jafar ketika podcast Deddy Corbuzier.

Dalam video tersebut, ia menjelaskan bagaimana jika seorang muslim dalam perjalanan jauh apakah diwajibkan berpuasa juga.

Awalnya Deddy berkelakar kepada Habib Jafar tentang dirinya minta izin untuk tidak berpuasa.

Deddy Corbuzier bahas hukum berpuasa bersama Tretan Muslim dan Habib Jafar (Youtube)
Deddy Corbuzier bahas hukum berpuasa bersama Tretan Muslim dan Habib Jafar (Youtube)

"Eh bib, tapi kalau saya izin tidak berpuasa boleh" ujar Deddy.

Habib Jafar pun menanyakan alasan kenapa ia tidak berpuasa. Deddy langsung menjawab karena dirinya seorang musafir.

Habib pun memperbolehkan jika posisi sebagai seorang musafir.

Baca Juga: Artis Pamer Barang Mewah, Deddy Corbuzier: Mereka Cari Duit Lewat Konten

"Kan saya dari Jakarta ke Banten" ujar Deddy.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI