
Salah satu legenda pesepakbola asal Brasil, Zico, masih setia dengan mobil tua hasil pemberian hadiah saat mengalahkan raksasa Inggris, Liverpool.
Seperti dilansir dari The Sun, mantan gelandang andalan Timnas Brasil tersebut hingga saat ini masih menggunakan mobil Toyota Celica.
2. Pupus Kecemburuan Pengguna Jalan Raya, Tak Ada Pengawalan Moge dan Sepeda

Direktorat Lalu Lintas atau Ditlantas Polda Metro Jaya melarang jajarannya untuk mengawal rombongan mobil mewah, motor gede atau moge, hingga kelompok pesepeda kayuh atau sepeda biasa. Larangan itu dilakukan untuk menghindari kecemburuan di antara para pengguna jalan.
Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo menyatakan bahwa pelarangan ini adalah kebijakan baru yang diambil pihaknya.
3. Bertampang ala Ducati Monster, Motor Satu Roda Ini Harganya Bikin Heran

Hadirnya motor bermesin elektrik agaknya memudahkan perancang kendaraan untuk menerapkan desain yang unik dan anti mainstream.
Pun demikian dengan yang satu ini. Punya desain yang seolah terinspirasi dari Ducati Monster, sebuah motor elektrik berhasil menyita perhatian lantaran desainnya yang sulit disamai.