Berbicara tentang Wuling Almaz. Mobil ini didukung mesin bensin 4 silinder berkapasitas 1.500 cc turbocharged. Dengan mesin tersebut, mobil ini bisa menghasilkan tenaga maksimal 140 dk dan torsi 250 Nm.
Untuk mendapatkan SUV ini, kalian harus merogoh kocek sebesar Rp 269,8 juta OTR Jakarta. Harga ini merupakan harga mobil dengan varian terendah.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!