"Give away penyakit donk," celetuk @Lang22Bron.
Namun, jika dilihat secara teliti, dalam alat cuci tangan tersebut, justru terlihat langkah-langkah yang bermanfaat agar orang-orang waspada terhadap virus tersebut.
Hanya saja, karena kesalahpahaman oleh warganet, makna pentingnya penyuluhan ini malah tenggelam oleh guyonan-guyonan yang mengocok perut. Ada-ada saja, ya.