Syukuran Juara Dunia MotoGP, Suzuki Rilis Deretan Motor Edisi Jawara Balap

Jum'at, 25 Desember 2020 | 14:45 WIB
Syukuran Juara Dunia MotoGP, Suzuki Rilis Deretan Motor Edisi Jawara Balap
Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Setelah 20 tahun mengalami puasa gelar juara dunia MotoGP, akhirnya Suzuki 'pecah telur' dengan menjuara ajang bergengsi tersebut melalui pembalap mudanya, Joan Mir.

Gelar ini rupanya membuat pabrikan asal Jepang tersebut menggelar 'syukuran' dengan merilis Suzuki GSX-R1000R dalam balutan livery khas motor balap para jawara MotoGP.

Tak cuma menyaru motor dari Joan Mir, mereka juga merilis motor dengan tampilan khas motor balap dari jagoan era lawas, seperti Kenny Roberts, Marco Lucchinelli dan masih banyak lagi.

Berikut adalah pilihan motor spesial dari Suzuki GSX-R1000R Legends Edition.

Baca Juga: Husqvarna Bakal Bikin Motor Elektrik Setara Kelas 125cc, Begini Bocorannya

1. Versi Joan Mir, pemenang MotoGP 2020

Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)
Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)

2. Versi Kenny Roberts pemenang MotoGP 2000

Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)
Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)

3. Edisi Kevin Schwantz, pemenang MotoGP 1993

Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)
Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)

4. Edisi Franco Uncini pemenang MotoGP 1982

Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)
Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)

5. Edisi Marco Lucchinelli, pemenang MotoGP 1981

Baca Juga: Cuma Ada di Jogja, Kalau Lewat Rel Kereta Ini Harus Turun dari Motor

Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)
Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)

6. Edisi Barry Sheene, pemenang tahun MotoGP 1976-1977

Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)
Deretan motor Suzuki edisi spesial juara MotoGP. (rideapart.com)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI