Detik-detik Menegangkan Baku Hantam Pembalap Saat di Pit Stop, Barbar Abis!

Selasa, 06 Oktober 2020 | 13:22 WIB
Detik-detik Menegangkan Baku Hantam Pembalap Saat di Pit Stop, Barbar Abis!
Pembalap bar bar, diduga karena masalah sepele (Twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Aku ingin meminta maaf kepada banyak pihak di dunia balap atas apa yang saya lakukan, tidak ada alasan kenapa aku melakukan itu," tulis Luca Corberi melalui akun Facebooknya.

"Itu adalah sesuatu yang belum pernah aku lakukan selama 15 tahun karirku, dan aku berharap tidak ada kejadian seperti ini di masa depan," tambahnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI