Best 5 Oto: Toyota Fortuner Muncul di Vietnam, Yamaha NMax Recall di Jepang

Kamis, 17 September 2020 | 08:00 WIB
Best 5 Oto: Toyota Fortuner Muncul di Vietnam, Yamaha NMax Recall di Jepang
Sepasang andalan baru untuk Toyota Fortuner: New Fortuner dan New Fortuner Legender [screenshot toyota.co.th].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Yamaha Jepang Tarik Peredaran NMax, Ada Apakah Gerangan?

Yamaha NMAX di Jepang (Greatbiker)
Yamaha NMAX di Jepang (Greatbiker)

Yamaha mengumumkan penarikan kembali atau recall 78.230 unit sepeda motor di Jepang termasuk skuter matik atau skutik bongsor Yamaha NMax. Persoalannya adalah ditemukan masalah komponen reflektor belakang motor.

Melansir Response JP, Kementerian Pertanahan, Infrastruktur, Transportasi, dan Pariwisata Jepang menyatakan bahwa unit yang dipasarkan tidak memenuhi standar keselamatan. Adapun produk yang terdampak adalah mode yang diproduksi sepanjang 6 Oktober 2014 - 1 April 2019.

Baca selengkapnya

3. Yamaha Tegaskan Tidak Ada Recall NMax Untuk Indonesia

Yamaha NMax produksi 2018 [Suara.com/Dythia Novianty]
Yamaha NMax produksi 2018 [Suara.com/Dythia Novianty]

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menegaskan tidak ada penarikan kembali atau recall untuk Yamaha NMax atau model lainnya karena masalah reflektor.

Menurut Public Relation Manager PT YIMM, Antonius Widiantoro, model yang ada di Indonesia sudah sesuai regulasi.

Baca selengkapnya

4. Enam Langkah Rawat Head Unit Mobil, Nomor 5 dan 6 Sering Terlewat

Baca Juga: Bak Langit dan Bumi, Ini Selisih Harga Yamaha MT-25 Indonesia dan Malaysia

Dashboard dan kemudi MINI Cabrio, perhatikan head unit pengendali ICE dalam mobil [Suara.com/CNR ukirsari].
Dashboard dan kemudi MINI Cabrio, perhatikan head unit pengendali ICE dalam mobil [Suara.com/CNR ukirsari].

Head unit adalah bagian dari In-Car-Entertainment (ICE) yang membuat suasana kabin makin hidup dan seru. Segala tayangan audio video, sampai integrasi bersama peranti komunikasi penggunanya seperti smartphone dan tablet bisa diintegrasikan lewat otak pengendali ini. Seluruh command atau perintah terkait hiburan dalam mobil seperti speaker, power amplifier, dan subwoofer juga sudah pasti diurusnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI