4. 3 Jenis Helm dan Fungsinya, Anak Motor Wajib Tahu Banget!
Helm merupakan perlengkapan yang wajib digunakan saat menaiki sepeda motor. Selain karena agar tidak kena tilang, helm memiliki fungsi penting sebagai pelindung di kepala.
Selain itu, menggunakan helm juga mencegah mata agar tidak kemasukan debu atau benda-benda lain yang dapat menggangu konsentrasi.
Baca Juga: Pengamat Otomotif: Pabrik Ditutup, Citra Merek Terimbas Dampaknya
5. Fungsinya Vital, Ini yang Perlu Diperhatikan saat Memilih Helm
Helm adalah salah satu kelengkapan berkendara yang wajib dipakai oleh pengendara motor ketika melaju di jalan raya.
Bukan sekadar agar tidak ditilang oleh polisi tapi yang utama adalah soal keamanan diri karena helm melindungi bagian paling vital dari tubuh, yaitu kepala.
Baca Juga: Best 5 Oto: Lelaki Bertugas Bak Polantas, Dorce Antar Raffi - Nagita