Ngabuburit di Rumah Aja, Bisa Coba Main 4 Game Balap Mobil Ini

Jum'at, 24 April 2020 | 17:08 WIB
Ngabuburit di Rumah Aja, Bisa Coba Main 4 Game Balap Mobil Ini
Ilustrasi Game Need For Speed. (YouTube)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Need for Speed: No Limits

Need for Speed: No Limits
Need for Speed: No Limits

Untuk yang suka modifikasi mobil atau berencana modif tapi terhalang virus corona, bisa salurkan hobinya lewat game ini.

Dalam game ini ada fitur yang bisa memodifikasi mobil. Mulai dari ubah cat, decal, jadi ceper, hingga pilihan pelek semua ada.

4. Car Parking Multiplayer

Baca Juga: Aliansi Nissan, Renault, dan Mitsubishi Rancang Mobil Listrik Bersama

Car Parking Multiplayer
Car Parking Multiplayer

Game dengan tema mobil nggak melulu tentang balapan. Ada juga yang adu skill dalam memarkirkan mobil, contohnya Car Parking Multiplayer.

Pada game ini kalian akan disuguhkan beberapa tantangan untuk memarkirkan mobil di berbagai medan. Mulai tempat yang luas bahkan hingga yang sempit.

Nah, itu tadi beberapa game yang bisa jadi pilihan saat ngabuburit di rumah aja. Selamat mencoba dan selamat menjalankan ibadah puasa.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI