Best 5 Otomotif Pagi: Uji Ban Dunlop, Meluncur Aplikasi Adiraku

Jum'at, 21 Februari 2020 | 06:00 WIB
Best 5 Otomotif Pagi: Uji Ban Dunlop, Meluncur Aplikasi Adiraku
Suasana launching Adiraku bersama Hafid Hadeli, Direktur Utama Adira Finance (paling kiri) dan Niko Kurniawan Bonggowarsito, Direktur Penjualan, Service dan Distribusi Adira Finance (paling kanan) [Suara.com/ukirsari].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

GM Corporate Communication PT AHM, Ahmad Muhibbuddin mengatakan bahwa program ini dilakukan demi kenyamanan konsumen.

Baca selengkapnya

3. Ambulans Motor, Terobosan Unik dari SMKN Sumatera Selatan

Motor ambulans berdaya tampung tiga orang: satu pengemudi, satu perawat atau pendamping dan satu pasien [ANTARA Foto].
Motor ambulans berdaya tampung tiga orang: satu pengemudi, satu perawat atau pendamping dan satu pasien [ANTARA Foto].

Sekilas mirip becak motor, namun memiliki kegunaan berbeda. Yaitu menjemput dan mengantar pasien ke rumah sakit, dengan fasilitas tempat tidur serta pengobatan untuk pertolongan pertama. Sebutannya adalah ambulans roda dua.

Baca Juga: Obituari Ashraf Sinclair, Ini Kenangannya di Balik Kemudi

Dikutip dari kantor berita Antara, dimensi ambulans roda dua adalah 2 m panjang, lebar 1 m, dilengkapi satu matras untuk pasien dewasa, kipas angin, tabung oksigen, tabung gas kebakaran, kotak P3K, sirene, alat komunikasi, tandu, kotak sampah, serta mampu memuat tiga orang.

Baca selengkapnya

4. Adiraku, Layanan 24 Jam Adira Finance bagi Pembiayaan Mobil dan Motor

Launching Adiraku di Hotel Sultan, Jakarta (20/2/2020) [Suara.com/ukirsari]
Launching Adiraku di Hotel Sultan, Jakarta (20/2/2020) [Suara.com/ukirsari]

Adira Finance, sebuah perusahaan pembiayaan otomotif kondang Tanah Air, pada hari ini (20/2/2020) meluncurkan aplikasi "Adiraku". Yaitu sebuah akses layanan finansial bagi konsumennya yang tersedia secara online.

"Pada 2020 ini, Adira Finance genap 30 tahun melayani konsumennya. Pelanggan aktif kami mencapai 8 juta, dari total 10 juta. Ada sektor khusus yang kami sediakan untuk melayani pembelian mobil dan motor, dengan dominasi roda dua," papar Hafid Fadeli, Direktur Utama Adira Finance dalam acara peluncuran Adiraku di Ballroom Hotel Sultan, Jakarta, Kamis (20/2/2020).

Baca Juga: Suka Double Cab, Matt Wright Siap Tolong Buaya Berkalung Ban di Palu

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI