Best 5 Otomotif Pagi: Ford Menang Oscar, Produksi Masker Atasi Virus

Selasa, 11 Februari 2020 | 08:00 WIB
Best 5 Otomotif Pagi: Ford Menang Oscar, Produksi Masker Atasi Virus
Piala Oscar [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ford v Ferrari [20th Century Fox]
Ford v Ferrari [20th Century Fox]

Academy Awards atau ajang Oscar, podium tertinggi insan perfilman yang digelar Amerika Serikat baru usai (9/2/2020). Di antara para pemenang di berbagai kategori, terselip film keren bernuansa otomotif, Ford v Ferrari. Dibintangi duet Matt Damon dan Christian Bale.

Adapun nomor yang disabet dalam Oscar ke-92 ini adalah Best Editing. Atau Penyuntingan Terbaik.

Baca selengkapnya

3. Brand Ini Peringatkan Pabrik Otomotif Eropa Berisiko Terdampak Wabah

Baca Juga: 5 Video Keren Bukti Rossi - Vinales dan The Marquez Boys ke Indonesia

Sebuah pabrik perakitan mobil. Sebagai ilustrasi [Shutterstock].
Sebuah pabrik perakitan mobil. Sebagai ilustrasi [Shutterstock].

Salah satu pabrikan otomotif Eropa yang kini bermitra dengan Amerika Serikat, Fiat Chrysler, menyatakan bahwa wabah Wuhan Coronavirus atau 2019-nCoV dikhawatirkan bakal sanggup menghentikan produksi pabrik mobil Eropa kurun empat minggu.

Dikutip dari BBC News, Fiat secara khusus menyoroti hal ini, karena rantai pasokan komponen bisa berada dalam posisi rawan, utamanya bila mengandalkan pemasok dari China daratan. Alasan itu juga diperkuat dengan fakta bahwa Wuhan sendiri, terkenal di sana sebagai kota otomotif. Yaitu sebuah kawasan di mana para manufaktur otomotif global membangun aneka fasilitas produksi. Mulai membuat mobil, sampai komponen dan suku cadang.

Baca selengkapnya

4. Meluncur Pekan Ini, Suzuki XL7 Punya Tiga Varian

Suzuki XL7 hadir dalam tiga varian, siap meluncur akhir pekan ini [Dok Suzuki].
Suzuki XL7 hadir dalam tiga varian, siap meluncur akhir pekan ini [Dok Suzuki].

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) dipastikan merilis Suzuki XL7, menjalang akhir pekan ini (15/2/2020), untuk bersaing di segmen low Sport Utility Vehicle (LSUV) Indonesia.

Baca Juga: Wabah Coronavirus, Perusahaan Otomotif Satu Ini Paling Terdampak

Berbagai bocoran pun telah beredar di dunia maya. Setelah wujud utuh mobil, kini giliran spesifikasi dari Suzuki XL7 yang bocor.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI