5 Best Otomotif Pagi: Koleksi Para Menteri, Helm Belum Bintang Lima

Jum'at, 25 Oktober 2019 | 07:15 WIB
5 Best Otomotif Pagi: Koleksi Para Menteri, Helm Belum Bintang Lima
Lexus All New LX Sport di GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019. Sebagai ilustrasi produk lansiran Lexus [Suara.com/ukirsari].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Banyak Koleksi Mobil, Lexus LX 570 Jadi Mobil Termahal Prabowo

Lexus LX 570 versi terbaru dalam GIIAS 2019, ICE, BSD, Tangerang [Suara.com/ukirsari].
Lexus LX 570 versi terbaru dalam GIIAS 2019, ICE, BSD, Tangerang [Suara.com/ukirsari].

Menteri Pertahanan Kabinet Indonesia Maju, Prabowo Subianto diketahui gemar mengkoleksi kendaraan roda empat.

Berdasarkan data Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), menteri yang memiliki latar belakang militer ini memiliki koleksi mobil sebanyak tujuh unit. Dari jajaran mobil yang terdaftar, Toyota Lexus LX 570 produksi 2002 menjadi koleksi mobil Prabowo paling mahal.

Baca selengkapnya

Baca Juga: 5 Best Otomotif Pagi: Tokyo Motor Show 2019, Mobil Dinas Menteri

3. Tak Disangka, Hasil Uji Helm Belum Bisa Raih Bintang Lima

Jajaran helm yang dijadikan di Jalan Matraman, Jakarta [Suara.com/Muhaimin A Untung].
Jajaran helm yang dijadikan di Jalan Matraman, Jakarta [Suara.com/Muhaimin A Untung].

Organisasi keselamatan Prancis, Certimoov bersama University of Strasbourg belum lama ini merancang sebuah tes untuk menguji kualitas helm saat menghadapi benturan dalam kondisi sesungguhnya. Adapun subjeknya adalah helm yang beredar di pasaran.

Selain melakukan tes di bagian depan, belakang, dan samping helm, Certimoov juga menguji helm dengan cara menjatuhkannya ke permukaan keras bersudut kemiringan mencapai 45 derajat. Uji coba ini dilakukan untuk mengetahui kekuatan helm dalam menghadapi benturan serta saat berputar akibat terjadi kecelakaan.

Baca selengkapnya

4. Wah, Mitsubishi Siapkan Xpander Cross buat Tantang Toyota Rush?

Baca Juga: Israel Sukses Kembangkan Sistem Keamanan Siber Otomotif

Mitsubishi Xpander dalam balutan warna hitam keren [Suara.com/Manuel Jeghesta Nainggolan].
Mitsubishi Xpander dalam balutan warna hitam keren [Suara.com/Manuel Jeghesta Nainggolan].

Setelah sukses bersaing di segmen Multi Purpose Vehicle (MPV), melalui produk Xpander, Mitsubishi Indonesia sepertinya siap meramaikan segmen Low Sport Utility Vehicle (LSUV).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI