PT Toyota Astra Motor (TAM) belum bisa memastikan waktu peluncuran Prius PHEV untuk pasar Indonesia.
Menurut Anton Jimmi Suwandy, Direktur Pemasaran TAM, saat ini kehadiran Prius masih menunggu keputusan dari prinsipal.
3. Topan Hagibis Mendekat, Pentas Otomotif Ini Dipantau Ketat
Baca Juga: Topan Hagibis Mendekat, Pentas Otomotif Ini Dipantau Ketat
Selain gempa bumi, topan menjadi ancaman terjadinya bencana alam yang terbilang kerap terjadi di Jepang. Dan imbasnya juga terasa di dunia sport otomotif.
Beberapa kali balap Formula One (F1) dipentaskan di Negeri Sakura, gelaran berlangsung di bawah ancaman topan yang biasanya terbentuk dari Samudera Pasifik dan mendarat perdana di Kepulauan Filipina.
4. Terkuak Desain Kawasaki Z H2, Tenaganya Nggak Masuk Akal
Belum lama ini, Kawasaki mengunggah video teaser untuk produk barunya yang mengedepankan teknologi supercharger. Setelah beredar video yang menggoda para pemoge, kini terkuak sudah wujud motor Kawasaki dengan mesin berkapasitas 1000 cc itu.
Baca Juga: Perang Dingin, Korsel dan Jepang Saling Boikot Produk Otomotif
Melalui jejaring Instagram, blogger otomotif bernama Alki, atau lebih dikenal dengan nama @indoride mengunggah foto motor Kawasaki Z H2.