5. Semakin Canggih, Ban Zaman Now Bisa Isi Angin Sendiri
Pemasok otomotif dan spesialis ban Continental telah mengembangkan konsep ban inovatif yang dapat mengembang dengan sendirinya saat sedang bepergian.
Mengutip Carscoops, ban yang dijuluki C.A.R.E. (Connected Autonomous Reliable Electrified) ini memiliki sensor yang mampu menghasilkan dan terus-menerus mengevaluasi data mengenai kedalaman tapak ban. Tidak hanya tekanan ban, namun kemungkinan kerusakan serta suhu ban saat berkendara.
Baca Juga: Tips Jitu saat Akan Mencari Kendaraan Idaman di Pameran Otomotif