5 Best Otomotif Pagi: Pecah Ban, Spiderman, dan Skutik Petualang

Rabu, 18 September 2019 | 06:05 WIB
5 Best Otomotif Pagi: Pecah Ban, Spiderman, dan Skutik Petualang
Ilustrasi lelaki mengganti ban mobil [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mengutip dari unggahan warganet Nudisetia Pratama di jejaring Facebook, ia membagikan beberapa tips yang sebaiknya dilakukan saat ban mobil pecah.

Baca selengkapnya

3. Kawasaki Luncurkan Pembaruan Ninja 400 dalam Jumlah Terbatas

Kawasaki Ninja 400 yang ditampilkan di Thailand [Shutterstock].
Kawasaki Ninja 400 yang ditampilkan di Thailand [Shutterstock].

Kawasaki resmi meluncurkan Ninja 400 dengan dua balutan warna baru, yaitu metallic spark black berpadu lime green dan lime green ebony.

Baca Juga: Top 5 Berita Otomotif Pagi: Aksi Spiderman Polisi, Harga Mobil Baru

Menariknya, seperti diwartakan Motorbeam, Ninja 400 warna baru rupanya hanya dijual dengan jumlah terbatas. Produsen otomotif asal Jepang ini hanya memasarkannya sebanyak 20 unit dan masing-masing warna hanya dijatahi 10 unit.

Baca selengkapnya

4. Meluncur Diam-diam, Suzuki Nex II Cross Siap Tantang Honda Beat Street

Suzuki Nex II Cross diperkenalkan di Indonesia pada Senin (16/9/2019). [Suara.com/Dok Suzuki Indonesia]
Suzuki Nex II Cross diperkenalkan di Indonesia pada Senin (16/9/2019). [Suara.com/Dok Suzuki Indonesia]

Tanpa gegap gempita, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) 2W meluncurkan sepeda motor skuter matik Suzuki Nex II Cross di Tanah Air pada pekan ini. Dirancang sebagai skutik petualang, Suzuki Nex II Cross akan bertarung melawan Honda Beat Street.

Dari sisi luar, Suzuki Nex II Cross tampil dengan warna dan stripping baru yang lebih segar melalui dua pilihan warna dual-tone Trick Blue/Titan Black dan Aura Yellow/Titan Black.

Baca Juga: Top 5 Berita Otomotif Pekan Lalu: Kereta Merta sampai Tugas Ojol

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI