5 Berita Unik Otomotif Pagi: Bermobil ke Bhutan, Persiapan Olimpiade

Rabu, 11 September 2019 | 10:05 WIB
5 Berita Unik Otomotif Pagi: Bermobil ke Bhutan, Persiapan Olimpiade
Kabin Nissan LEAF dalam kondisi power on atau switch on engine, tanpa suara sama sekali, tetap hening dan senyap [Suara.com/ukirsari].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Hal apa yang paling asyik dari perjalanan berkendara atau naik mobil? Tentunya bisa lebih dekat dengan masyarakat setempat karena bisa mampir atau berhenti setiap kali ingin. Inilah pengalaman unik saat bepergian ke Bhutan, negara yang diberi julukan The Land of The Thunder Dragon.

Kami menuliskannya dalam bentuk serial empat kali, dan kini adalah babak penutup. Membuat terharu namun malah mengundang senyum geli. Pasalnya ada cendera mata khusus yang bagi kaum Hawa terasa "nggak banget" namun highly recommended bagi kaum Adam. Namun di atas perbedaan itu, warga setempat menganggapnya sebagai sumber kesuburan lagi pelindung keselamatan. Jadi bila bermobil, mereka menggunakannya sebagai gantungan di kaca spion kabin.

Sementara itu, Olimpiade 2020 sudah di depan mata. Kita bisa mengulik sekiranya apakah yang hendak disampaikan penyelenggara dalam menyodorkan pesta olah raga paling akbar di dunia dengan pesan ramah lingkungan?

Dan beberapa berita unik lainnya, termasuk plesetan bila nama-nama manufaktur mengingatkan pada sekolah menengah.

Baca Juga: Projek Tanggap Bencana dari Sektor Otomotif Ini Bagus Diterapkan

Langsung saja silakan menuju tautan berikut ini:

1. Jelang Olimpiade 2020, Begini Bocoran Sektor Otomotifnya

Suasana di sebuah ruas jalan umum Tokyo, Jepang. Tampak kendaraan swakemudi produksi Nissan tengah melakukan pengujian [Dok. Nissan].
Suasana di sebuah ruas jalan umum Tokyo, Jepang. Tampak kendaraan swakemudi produksi Nissan tengah melakukan pengujian [Dok. Nissan].

Bagaimana persiapan sektor otomotif dalam menyambut Olimpiade 2020 di Tokyo, Jepang? Isao Sekiguchi, President Director  PT Nissan Motor Indonesia berbagi informasi menyoal peran pemerintah atas mobil listrik.

Pertama-tama ia menyorot soal insentif yang diberikan pemerintah Indonesia bagi pengadaan dan penggunaan mobil listrik. Tepatnya Peraturan Presiden tentang percepatan Kendaraan Bermotor Listrik (KBL).

Baca selengkapnya

Baca Juga: 5 Best Kabar Otomotif Pagi: Makna LEAF dan Penerapan Ganjil Genap

2. Kocak Abis, Ini Jadinya Jika Sekolah Menengah Selain SMK Ikut Bikin Mobil

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI