Top 5 Kabar Otomotif: Tabrakan Beruntun, Trek, dan Asuransi

Selasa, 03 September 2019 | 07:00 WIB
Top 5 Kabar Otomotif: Tabrakan Beruntun, Trek, dan Asuransi
Sejumlah orang membubuhkan pernyataan duka cita atas meninggalnya pebalap Anthoine Hubert dalam kecelakaan pada balapan F2 Belgia 2019 di Sirkuit Spa, Sabtu (31/8/2019). [AFP/Kenzo Tribouillard]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Kecelakaan Beruntun Tol Cipularang Ingatkan Lagi Pentingnya Asuransi

Para pemadam kebakaran tengah melakukan pemadaman api pada kendaraan-kendaraan tabrakan beruntun di ruas Purbaleunyi, tol Cipularang hari ini (2/9/2019) [Instagram: terasjabar.id].
Para pemadam kebakaran tengah melakukan pemadaman api pada kendaraan-kendaraan tabrakan beruntun di ruas Purbaleunyi, tol Cipularang hari ini (2/9/2019) [Instagram: terasjabar.id].

Pada Senin (2/9/2019) sekitar pukul 13.00 WIB telah terjadi tabrakan beruntun antara Km 92 Tol Cipularang, di kawasan Purbaleunyi, dari Bandung arah Jakarta. Tak kurang dari 20 kendaraan terlibat, dengan sebuah dump truck berada di posisi terdepan. Sebuah mobil pribadi bahkan terlempar hingga keluar ruas tol. Beberapa kendaraan bahkan mengalami kebakaran saat terjadi benturan.

Sebanyak delapan korban meninggal dunia, di antaranya dalam kondisi terbakar. Sementara pasien rawat inap sampai kini berada di tiga rumah sakit rujukan, yaitu Siloam Purwakarta, MH Thamrin Purwakarta, serta Bayuasih.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Top 5 Kabar Otomotif Sepekan: Menteri Naik Motor, Tesla Dijual

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI