Wajib Catat, Inilah Tips Memilih Mobil Keluarga dari Ahlinya

Minggu, 18 Agustus 2019 | 20:00 WIB
Wajib Catat, Inilah Tips Memilih Mobil Keluarga dari Ahlinya
Xpander Pinter Bener Family Festival di Stadion Mandala Krida, Minggu (18/08/2019). (Mobimoto.com/Praba Mustika)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Acara Xpander Pinter Bener Family Festival yang digelar di Lapangan Parkir Stadion Mandala Krida, Yogyakarta pada Minggu (18/8/2019) menghadirkan empat orang YouTuber yang terkenal ahli urusan otomotif khususnya mobil. Dalam sesi talkshow, mereka pun membeberkan beberapa faktor saat akan memilih mobil keluarga.

Sesi talkshow yang berlangsung pada pukul 16.00 WIB itu dihadiri oleh Fitra Eri, Ridwan Hanif, Mas Wahid dan juga Motomobi atau yang lebih dikenal dengan Om Mobi.

Selain membagikan pengalaman dengan Mitsubishi Xpander, mereka juga memberikan beberapa tips dalam memilih mobil keluarga. Apa saja?

1. Kapasitas

Baca Juga: Buntut Serangan Teroris Wonokromo, Kantor Polisi se-Jawa Timur Diperketat

Om Mobi yang pertama kali menjawab pun menjelaskan kalau kapasitas adalah hal yang utama dalam memilih mobil keluarga.

"Kalau Saya sih, yang pertama itu pasti kapasitas. Karena kalau mobil keluarga kan, tentu untuk bepergian bersama keluarga. Jadi kalau mobilnya lega, jadi enak untuk jalan bareng keluarga," katanya.

2. Desain, Kenyamanan dan Harga Jual Kembali

Berikutnya adalah Mas Wahid, pria asal Semarang yang juga seorang YouTuber ini menjelaskan tiga hal yang harus dimiliki sebuah mobil keluarga.

"Yang pertama desain, sebisa mungkin mobil keluarga itu punya desain yang ganteng, jadi nggak malu-maluin kalau dibawa bepergian," kata Mas Wahid.

Baca Juga: Arie Untung Desak Pablo Benua Segera Bayar Ganti Rugi Rp 600 Juta

Mobil keluarga, menurut Mas Wahid haruslah bisa memberikan kenyamanan untuk penumpangnya "Nah yang kedua ini wajib, wajib ada di mobil keluarga, yaitu kenyamanan. Karena kita bawa keluarga kalau mobilnya nggak nyaman kan nggak enak,"

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI