3. Sebelum Modifikasi Interior Mobil, Yuk Kenali Tiga Macam Kulit Jok
Memodifikasi interior kendaraan menjadi pilihan bagi banyak orang yang ingin menghadirkan suasana berbeda saat berkendara. Namun yang perlu diperhatikan bagi para pemilik kendaraan saat ingin mengganti jok mobil adalah material yang akan digunakan.
Salah memilih dan asal murah, bisa-bisa kenyamanan berkendara yang diidamkan batal terwujud. Pieter, Chief Executive Officer (CEO) PT Ambassador Prima Lestari menjelaskan, bahwa pemilihan material kulit untuk penggantian jok mobil memerlukan ketelitian.
Baca Juga: Perpres Diteken, Harga Motor Listrik Belum Tentu Lebih Murah
4. Bagi Warga Bekasi, Mari Nikmati Motor Listrik Sekarang Juga!
Vrent, layanan e-Motor sharing berbasis Internet of Things (IoT) kini melebarkan sayap bisnis dengan menggandeng Summarecon Mall Bekasi. Melalui kerja sama yang terjalin itu, warga Bekasi saat ini bisa menikmati berkendara dengan motor listrik ramah lingkungan, Viar Q1.
"Kami ingin layanan bukan hanya berfokus pada wilayah Jakarta saja. Namun wilayah lain seperti Bekasi yang memang tingkat aktivitas masyarakatnya cukup tinggi," papar Joshua Tampubolon, CTO Vrent, di Summarecon Mall Bekasi, Rabu (14/8/2019).
5. Bajaj-KTM Siapkan Produk Sepeda Motor Listrik Berbagai Model
Baca Juga: Bajaj-KTM Siapkan Produk Sepeda Motor Listrik Berbagai Model
Dua produsen sepeda motor Bajaj-KTM tengah berencana untuk mengerjakan sepeda motor listrik berbagai model untuk tahun 2022 mendatang.